Month: December 2023

Tentang Tarekatnya

Tarekat Darqawi; Surat-surat Mawlay Al-Arabi Ad-Darqawi oleh Sayyidina Shaykh Mawlay Al-Arabi Ad-Darqawi. Tentang tarekatnya (halaman 45). “Kami berpendapat bahwa tarekat itu ditegakkan oleh daya dan kuasa Allah karena tarekat itu diambil dari para shaykh, semoga Allah meridai mereka, yang mengambilnya […]

Surat 88

Saya berpendapat bahwa untuk memperoleh ilmu didasari dua hal. Yang pertama ialah senantiasa ikhlas sesungguhnya dalam perkataan dan perbuatan, tanpa perubahan atau penggantian. Yang kedua ialah kecerdasan perkataan menjawab pertanyaan. Keduanya hanya diberikan kepada dia yang bertakwa kepada Allah. “Jika […]

Surat 83

Jangan tertipu oleh ilmu seseorang yang mengaku-aku sebagai seorang Sufi sebelum dia telah menjadi seorang Sufi. Dia yang mengaku-aku menjadi seorang Sufi sebelum dia menjadi seorang Sufi ialah dia yang belum mewujudkan sifatnya. Demi Allah, tidak seorang pun harus menerima […]

Petunjuk bagi Fuqara

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Sayyidina Shaykh Mortada memberikan petunjuk kepada fuqara-faqirat yang sedang dalam kesulitan untuk membaca do’a berikut ini dan memperbanyak membaca salawat kepada Nabi sallallahu ‘alayhi wassalam. “يا حي يا قيُّوم برحمتك أستغيث،أصلح لي شأني كلَّه ولا تكلني إلى […]

Surat 66

Faqir, perhatikan! Jika seseorang di antara kalian memperoleh keramat, maka saya ingatkan agar dia berjaga agar tidak terjatuh ke dalam perkara-perkara yang haram dan makruh sehingga hakikat cemerlangnya berubah menjadi hakikat gelap sebagaimana telah terjadi kepada banyak ahli Tarekat. Saya […]