
Surat 27
Fakir, tidak ada yang lebih bermanfaat bagimu daripada keikhlasan pada Rabb-mu atas apa yang Dia perintahkan engkau lakukan dan apa yang Dia larang bagimu. Demi Allah, jika engkau berlaku demikian pada-Nya, engkau akan menyaksikan keajaiban-keajaiban karena Allah Ta’ala berfirman, “Tetapi […]