
Surat 95
Sidi Ahmad Akarir az-Zayati, semoga Allah rida kepadamu dan semoga Ia merahmatimu, ketahuilah bahwa saya membaca salah satu suratmu dimana engkau berkata bahwa yang alim, Sidi Ahmad ibn Ajiba al-Manjari, semoga Allah merahmatinya, terlibat dalam membaca buku-buku Tasawuf, khususnya kitab […]
